5 Fakta Pemain Bola Dunia yang Jatuh Miskin
Vivagoal – 5 Fakta – Para pesepakbola identik dengan kehidupan yang mewah nan glamour. Mulai dari gaya hidup, rumah maupun fasilitas transportasi menjadi kebutuhan yang wajib dikenakan.
Pemain yang professional membuat suatu klub tak segan untuk membayar dengan gaji yang tinggi.
Sekarang ini, banyak pemain yang berbakat menjadirkan permainan sepak bola menjadi ladang mata pencaharian, bukan lagi menjadikan sebagai hobi semata.
Baca Juga: 5 Pemain Pinjaman Real Madrid yang Memiliki Peningkatan Penjualan Tinggi
Namun nahas, banyak juga pemain yang memiliki karir di dunia sepakbola tak bisa menghemat pengeluaran hidupnya dan selepas pension mereka baru sadar bila uang yang mereka keluarkan telah habis untuk foya-foya.
Untuk itu, pemain bola professional seharusnya dapat pintar-pintar untuk menghemat maupun memutar uang yang didapat untuk bertahan hidup setelah memutuskan untuk gantung sepatu.
Jika mampu, seharusnya para pemain sepakbola melanjutkan karirnya menjadi seorang pelatih. Bila tidak bisa maka seharusnya mereka menjalankan bisnis semasa masih menjadi pemain bola terkenal.
Akan tetapi, banyak beberapa pemain professional jatuh miskin dan tidak mampu bertahan hidup karena gaya hidup yang tak bisa dibendung.
Berikut VIGO merangkum 5 Fakta Pemain Bola Dunia yang Menjadi Jatuh Miskin Usai Menjadi pemain professional di dunia sepak bola