5 Gelandang Terbaik Inggris Sepanjang Masa
Vivagoal – 5 Fakta – Gelandang atau midfielder merupakan pemain tengah dalam pertandingan sepakbola. Gelandang berada diantara lini pertahanan (bek) dan lini serang (striker).
Adapun fungsi utama dari gelandang adalah merebut dan menjaga bola serta memberikan bola kepada striker untuk berbuah menjadi gol. Akan tetapi, ada juga gelandang yang bertugas membantu pertahanan tim. Ada juga gelandang yang memiliki posisi hampir seperti penyerang.
Seorang gelandang juga memiliki tugas yang krusial seperti menerima bola yang diarahkan ke depan, menjaga pertahanan, melakukan tekel bersih terhadap lawan, mencetak atau setidaknya membantu menorehkan sebuah gol sehingga bisa diakui menjadi gelandang yang dapat diandalkan.
Baca Juga: 5 Pemain yang Diprediksi Raih Sepatu Emas di Liga Inggris
Gelandang yang terkenal dengan keahlian mengolah bola dan mencetak terkenal lahir di tanah Ratu Elizabeth. Di Inggris, terkenal mencetak para gelandang terbaik di dunia.
Selain memiliki barisan penyerangan yang kuat, tim nasional Inggris yang sering dijuluki The Three Lions juga diperkuat oleh gelandang-gelandang berkualitas.
Tak hanya memiliki barisan lini serang yang kuat, The Three Lions -julukan Tim Nasiona Inggris- juga diperkuat oleh gelandang yang memiliki performa apik dan mumpuni. Tak sedikit gelandang dari Inggris menjadi pemain terbaik di dunia.
Siapakah gelandang Inggris terbaik sepanjang masa? Berikut VIGO merangkum dan menganalisa 5 Gelandang Terbaik Sepanjang Masa.