Fullback Arsenal Segera Merapat ke Tim Kuda Hitam LaLiga?
Sumber: Yahoo

Kieran Tierney Berpotensi Untuk Cabut Ke Newcastle United

Daniel Nugraha - August 15, 2023
Dibaca Normal dengan Waktu Menit

VivagoalLiga Inggris – Dianggap menjadi salah satu pilar masa depan, namun nasib Kieran Tierney di Arsenal justru terancam setelah adanya kabar soal peluangnya merapat bersama Newcastle.

Dilansir The Telegraph, persaingan ketat yang hadir dalam skuad Arsenal membuat Kieran Tierney berpluang pergi sebelum bursa musim panas 2023 ditutup. Di musim lalu, manajer Arsenak Mikel Arteta lebih banyak memainkan Oleksandr Zinchencko untuk mengisi pos bek kiri di berbagai ajang.

Soal Masa Depannya, Pilar Arsenal Bilang Begini
Sumber: Goal

Posisi kedua sisi di lini pertahanan The Gunners ini semakin sulit bagi Tierney pasca kedatangan pemain baru, seperti Jurien Timber. Hal tersebut kemudian coba dimanfaatkan oleh Newcastle untuk menggoda Tierney agar mau pergi dari London Utara.

Saat ini, The Magpies memang membutuhkan tambahan baru di pos bek kiri karena keterbatasan stok pemain untuk hadapi 2023/24. Kedalaman skuad sangat diperlukan Newcastle, terlebih karena mereka bakal mentas di empat ajang sekaligus.


Baca Juga:


Tapi, Newcastle bukan ingin memboyong Tierney menuju St’James Park secara penuh dari Arsenal. Pasukan Eddie Howe itu kabarnya hanya mau meminjamn Tierney selama satu musim, yaang disertai dengan opsi permanen di akhir kontraknya.

Bakal Dijual, Segini Harga yang Diminta Arsenal untuk Pilarnya
Sumber: Detiksport

Salah satu pertimbangannya adalah karena Tierney memiliki riwayat cedera yang kurang bagus selama membela Arsenal. Selain Tierney, Newcastle pun sudah mengantongi pemain incaran lain, diantaranya adalah pilar Chelsea, Marc Cucurella.

Selalu update berita bola terbaru seputar Liga Inggris hanya di Vivagoal.com