Donnarumma Berpotensi Absen Bela PSG di Pekan Pembuka Liga Champions, Kenapa?
Vivagoal – Liga Champions – PSG bakal bersua dengan Girona dalam laga pembuka Liga Champions, Kamis (19/9) dini hari WIB. Jelang laga, Gianluigi Donnarumma berpotensi absen lantaran ada urusan dalam keluarganya.
Donnarumma berpotensi absen dalam lalga PSG di Liga Championss. Tim sudah mengumumkan hal tersebut lantaran istrinya baru saja melahirkan putra pertama mereka, Leo. Di sisi lain, sang pemain juga sedikit mengalami cedera ringan ketika PSG menang 3-1 atas Stade Brestios akhir pekan kemarin dengan skor 3-1.
Menurut laporan klub, Donnarumma mengalami maslaah ketidaknyamanan pada otot kanan di bagian hamstringnya dalam laga melawawn tim asal Breton. hal tersebut berpotensi membuatnya absen selama sepekan ke depan. Tak hanya absen melawan Girona, ia juga berpotensi tak main ketika tim bersua Stade Reims di Stade Auguste-Delaune akhir pekan kemarin.
Baca Juga:
- Pemain Senior Real Madrid Akui Ada Masalah Antara Vinicius dan Mbappe, Apa Itu?
- PSG vs Brest: Prediksi, Jadwal, dan Link Live Streaming
- Dua Pilar PSG Diragukan Tampil Lawan Stade Brestois, Kenapa?
- Rekan Setim Beberkan Pengaruh Positif Greenwood di Ruang Ganti Marseille
Sejauh ini, pemenang Euro 2020 sudah mendulang empat alaga di Ligue 1 dan mendulang satu cleansheet. Dalam periode tersebut, gawangnya sudah bobol tiga kali. Ia juga sempat mengoreksi tiga kartu kuning dalam periode terebut.
Dengna potensi ketiadaan mantan kiper AC Milan, PSG berpotensi menurunkan kiper Rusia yang sudah mereka amankan di musim panas kemarin yakni Marvey Safonof, 25 tahun yang baru diamankan dari Krasnodar dengan mahar 20 juta Euro. kiper Rusia itu sama sekali belum mendapatkan debut di tim utama.
Selalu update berita bola terbaru seputar Liga Champions hanya di Vivagoal.com