Pidato Mbappe di Ruang Ganti yang Bakar Semangat Prancis
Kylian Mbappe, Foto: dok bola okezone

Mbappe Ancam Akan Hengkang Jika PSG Kalah dari Bayern Munich di Liga Champions

Daniel Nugraha - February 9, 2023
Dibaca Normal dengan Waktu Menit

VivagoalLigue 1 – Pemain bintang Paris Saint-Germain (PSG), Kylian Mbappe, memberikan ancaman kepada klubnya sendiri. Jika Les Parisiens takluk dari Bayern Munich di Liga Champions, ia mengancam akan hengkang dari Parc de Princes. 

Seperti yang diketahui, PSG akan melawan Bayern Munich di babak 16 besar Liga Champions. Leg pertama antarkedua tim akan dilaksanakan pada Rabu (15/2) mendatang, di markas PSG, Parc de Princes.

Asal Bisa Tiru Haaland dan Mbappe, Rashford Pasti Cetak 30-40 Gol Semusim
Kylian Mbappe, Marcus Rashford, Foto: dok Goal

Duel kali ini memang terbilang cukup krusial bagi kedua tim, terutama PSG. Hal tersebut karena mereka akan lebih percaya diri menghadapi leg kedua kontra Bayern Munich di Allianz Stadium jika menang di leg pertama. Namun, jika kalah, tidak hanya rasa malu yang menyelimuti skuad Les Parisiens, melainkan masa depan bintang mereka, Mbappe.


Baca Juga:


Mbappe sendiri sebenarnya masih terikat kontrak dengan skuat PSG sampai tahun 2024 mendatang. Selain itu, PSG juga memiliki kesempatan untuk bisa memperpanjang masa bakti sang pemain 1 musim lagi.

Sialnya, Mbappe mengancam akan hengkang dari PSG jika skuadnya takluk atas Bayern Munich di leg pertama. Ditambah lagi, dalam laga melawan Bayern Munich tersebut, PSG dirumorkan tidak akan tampil karena mengalami cedera saat membela Les Parisiens kontra Montpellier.

Sumber: firstmedia.com

“Ia mengalami benturan di belakang lutut dan paha. Jadi kita lihat nanti. Saya tak khawatir itu memar namun kami belum tahu betul. Dengan banyaknya laga kami tak ingin mengambil resiko,” ujar Christophe Galtier sang manajer dilansir dari Canal+. (MI)

Selalu update berita bola terbaru seputar Ligue 1 hanya di Vivagoal.com