Incar Kiper Asal Turki, Kepa Khawatir Didepak Chelsea
Vivagoal – Liga Inggris – Kepa Arrizabalaga telah menunjukan penampilan terbaiknya sebelum kompetisi didikan akibat virus Corona yang mewabah di hampir seluruh dunia. Kendati demikian, Kepa tetap merasa cemas terkait masa depannya di Chelsea.
Dikabarkan bahwa Chelsea akan merekrut kiper baru untuk diproyeksikan pada musim 2020-2021. Hal inilah yang membuat kiper asal Spanyol tersebut merasa takut dan cemas bila masuk dalam daftar jual klub Chelsea.
Dikabarkan, Valencia dikabarkan sangat berminat untuk menjadikan Kepa Arrizabalaga sebagai kiper utama pada bursa transfer musim panas mendatang. Hingga saat ini, Chelsea belum memasang harga harga untuknya.
https://www.instagram.com/p/CAuBHtoHDqU/?utm_source=ig_web_button_share_sheet
Frank Lampard selaku pelatih Chelsea dilaporkan masih sangat bersedia untuk memberikan kesempatan bagi Kepa agar bisa membuktikan kualitas terbaiknya.
Pihak manajemen Chelsea dikabarkan sedang mencoba untuk menjalin negosiasi dengan salah satu kiper Borussia Dortmund, Roman Burki.
Bila Chelsea bisa menghadirkan Roman Burki ke rumah sakit maka Kepa Arrizabalaga harus bersiap untuk mendapatkan tempat inti.
Baca Juga:
- Punya Dana Selangit, Tapi Tak Bisa Beli Pemain? United Bercanda!
- Ironis, Integritas Gelar Juara Liverpool Dinodai Corona
- Phil Foden: Jalan Panjang Sang Wonderkid Inggris
- Liverpool Mundur Dalam Perburuan Timo Werner
Caballero selaku kiper cadangan Chelsea menilai bahwa tidak masalah jika memang hanya dijadikan sebagai kiper pengganti tim London Barat. Memang saat ini, ia telah berusia 32 tahun.
Selalu update berita bola terbaru seputar Liga Inggris hanya di Vivagoal.com