Tak Permalasahkan Blunder Dejan Kulusevski, Pirlo: Dia Masih Muda
Dejan Kulusevski, Sumber: SempreInter

Bintang Muda Juve Terima Pujian Dari Sven-Goran Eriksson

Daniel Nugraha - March 26, 2021
Dibaca Normal dengan Waktu Menit

VivagoalSerie A – Bintang muda asal Juve Dejan Kulusevski memberikan perkembangan yang sangat pesat. Saking pesatnya, performa nya mendapatkan pujian dari Sven-Goran Eriksson yang merupakan pelatih ternama dari Swedia.

Dejan Kulusevski menjadi pemain yang cukup mencolok sejak tampil mengesankan bersama Parma sepanjang musim lalu.

Hal itulah yang membuat Juventus merekrut pemain berusia 20 tahun itu dengan biaya sebesar 35 juta euro.

Sempat Mengalami penurunan performa yang signifikan

Meski sempat menjadi andalan bagi Andrea Pirlo di debut awalnya bersama juve namun penurunan performa yang dialaminya.

Penurunan ini sempat membuat Kulusevski diragukan oleh tim. Dan kini sepertinya mantan pemain Parma itu sudah kembali mengambil tempat regular di timnya.


Baca Juga:


Mendapatkan pujian dari Sven Goran Eriksson

Sepanjang musim ini Kulusevski telah menorehkan 5 gol dengan 1 assist untuk Bianconerri. Hal itu juga yang membuat Sven Goran Eriksson terkesan atas performa pemain tersebut.

Meski demikian pelatih asal Swedia itu tidak ingin membandingkan Kulusevski dengan legenda juve, Pavel Nedved.

Lebih lanjut, pria yang juga sempat menjadi pelatih untuk timnas Inggris itu pun menyebut. Jika Kulusevski harus diberikan kebebasan saat bermain.

Hal ini didasarkan karena menurut penilaiannya pemain asal Swedia itu masih sangat muda. Dengan masa depan yang bagus jadi sudah seharusnya tim bisa membiarkannya tumbuh.

Selalu update berita bola terbaru seputar Serie A hanya di Vivagoal.com