Site icon Vivagoal.com

Mourinho Ingin Jelajah Kembali ke Serie A

Mourinho Ingin Jelajah Kembali ke Serie A

VivagoalSerie A – Jose Mourinho telah dikabarkan akan kembali ke Serie A. Dan kemungkinan akan mengambil pekerjaan di Inter Milan.

Jose sendiri akan segera melakukan pertemuan tertutup. Oleh karena itu, kedua pihak kabarnya akan menghelat makan siang bersama di salah satu restoran di Kota Milan.

Sebenarnya hal biasa, jika hal ini terjadi. Inter Milan belakangan ini telah alami penurunan prestasi dikarenakan tak pernah menang dalam tiga pertandingan terakhir.

[irp]

Ada kabar yang beredar, akan mengganti pelatih dan menjadi hangat diperbincangkan. Kini, posisi Spalletti di kursi pelatih Inter Milan sedang terancam untuk dipecat.

Untuk sementara ini, kondisi saat ini jelas dapat direkrut dari Inter Milan. Dirinya sedang tak mempunyai klub sejak dipecat dari Manchester United.

Sosok Mourinho memang sudah tak asing lagi bagi Inter Milan. Jika dilihat 2010 silam, Mou menjadi satu-satunya pelatih Inter Milan yang dapat memenangkan tiga juara sekaligus (treble Winner)

Selalu update berita bola terbaru seputar Serie A hanya di Vivagoal.com

Exit mobile version