5 Fakta Matthijs de Ligt, Bek Tangguh Asal Belanda

Dimas Sembada - July 16, 2019
Dibaca Normal dengan Waktu Menit

2. Tak Pernah Mandapat Kartu Merah

De LigtBerposisi asli sebagai bek tengah, sudah sepatutnya De Ligt  berduel dengen para penyerang lawan. Meski demikian De Ligt tak pernah bermain keras apalagi kasar. Hal itu terlihat dari catatan kartu yang dimiliki sang pemain.

Sepanjang karier profesinalnya, De Ligt tak pernah sekalipun mendapatkan kartu merah. Dari 77 penampilannya bersama tim ibu kota terebut, sang pemain hanya mengoleksi sembilan kartu kuning.

Catatan tersebut membuktikan selama mengawal pertahanan Ajax, De Ligt mampu menunjukan ketenangannya meski masih berusia masih sangat muda. Kemampuannya dalam berduel serta membaca permainan membuat De Ligt dengan mudah memenangi duel tanpa melakukan pelanggaran.

Berkat ketenangannya itu pula, De Ligt dipercaya memegang ban kapten sejak Maret 2018 silam. Selain itu De Ligt pun selalu dipercaya untuk menjadi starting eleven di setiap laga Ajax baik kandang maupun tandang.